Rabu, 30 November 2011 0 komentar

Konsinyering

Heyho, kali ini saya memposting dari ruang rapat yang ada pada salah satu hotel di Bogor.
Saya bersama tim sedang menyusun tender doc untuk proyek Back Up Main Power System Bandar Udara Soekarno Hatta. Istilahnya yaitu konsinyering. 

Konsinyering atau Consinering adalah pengumpulan/proses mengumpulkan pegawai di suatu tempat (hotel, penginapan, ruang rapat lainnya) untuk menggarap pekerjaan secara intensif yang sifatnya mendesak, harus segera selesai dan tidak dapat dikerjakan di kantor serta dilarang meninggalkan tempat kerja selama kegiatan berlangsung[1] Dalam percakapan sehari-hari, konsinyering sering disebut sebagai "konser" atau "konsi" saja.

Berhubung di tempat saya bekerja ada banyaaaak sekali proyek yang sifatnya segera, maka yang namanya konsinyering sering pula dilaksanakan. Biasanya memakan waktu 3-5 hari untuk menyelesaikan dokumen-dokumen yang diminta owner. Suasananya memang lebih santai, namun lelah sudah pasti. Saat konsinyering waktu berjalan terasa amat cepat. Tiba-tiba sudah sore, tiba-tiba sudah malam, tiba-tiba sudah lewat tengah malam, istirahat sebentar kemudian pagi mulai bekerja kembali. 

wajah lelah mantengin laptop sepanjang hari

Hari ini adalah hari terakhir saya di tahun ini untuk mengurusi pekerjaan kantor. Sebentar lagi saya akan pulang kembali ke Jakarta dan mulai besok saya akan mengikuti diklat sebulan lamanya yang disela dengan kegiatan samapta di rindam. Heuuu... Saya ngga kebayang dua minggu samapta rasanya akan seperti apa. Bangun subuh, lari pagi, push up, sit up, makan nasi segunung, dimarahin, dibentak, kegiatan di bawah terik matahari, jurit malam dan lain lain. Nanti sepulang dari samapta pasti saya ceritain deh. Doakan aja semoga saya menjadi kurus dengan segala kegiatan fisik di sana dan sun block saya ampuh mencegah kulit terbakar, hehe.

Senin, 21 November 2011 2 komentar

Sleeepovah




Seneng banget akhirnya bisa punya kesempatan sleepover di tengah kesibukan dan halangan jarak. Soalnya waktu mereka jadi penerima tamu di nikahan K'Rut, walaupun cukup untuk mengobati rindu namun kami ngga sempet saling cerita banyak. Sleepover yang kemarin bener bener quality time :) Sleepover sebelum ini udah lebih dari setahun yang lalu, waktu semuanya masih berstatus mahasiswa. Kali ini kisahnya udah pasti berbeda, kisah yang ngga pernah kami sangka waktu itu. Topik utamanya nya adalah pekerjaan dan cinta.

Asih yang baru pulang dari Jepang untuk risetnya sekarang lagi ngelanjutin master programnya di bandung. 
Ngga terlalu jauh dari prediksi sih, kami tau orientasi dan tujuan dia dari awal adalah sekolah sampe dapet gelar paling tinggi terus jadi dosen. Dan hmm untuk kepada siapa hatinya jatuh, tepat persis seperti skenario dugaan gw dan melissa.
Kemudian siapa yang pernah menduga kalo si Melissa bakal jadi seorang bankir. Dia yang dulunya paling males dandan sekarang dituntut untuk selalu tampil rapi dan anggun setiap hari. Untuk love life, si clumsy udah nemuin pria yang memenuhi semua kriteria yang dari dulu selalu didengungkan setiap minta dicariin pacar.
Si centil Tere yang sama seperti dulu selalu penuh dengan kejutan. Tiba-tiba pindah ke Balikpapan, pulang kampung dan bekerja di salah satu perusahaan yang bergerak di bidang oil and gas. Tiba-tiba dilamar sama pacarnya. Dan, kalo ngga karena dia tiba-tiba ke Jakarta, ngga ada cerita kami bisa sleepover seperti kemarin.
Serta kisah saya sendiri. Tentang happy nya saya yang bisa berkeliling indonesia atas nama pekerjaan. Juga tentu saja tentang kisah di balik postingan sweet november.

Dan mungkin lebih dari sekedar guyon, tentang siapa yang pertama menikah kapan dan di mana biar masing masing bisa mengatur jadwal cuti dan menyusun rencana perjalanan. 
Imajinasi tentang seperti apa kami 5 tahun lagi, 10 tahun lagi.

Untuk ketiga wanita yang kusayangi seperti saudara kandungku sendiri,

mari bermimpi, berdoa untuk mimpi itu dan meraihnya,

sampai bertemu lagi!

-peluk hangat dari jauh-
Selasa, 15 November 2011 0 komentar

Jason Mraz Live in Bali - Fly Me To The Moon / Lucky



and he sang one of my all time fave song.. :')

0 komentar

Jason Mraz Live in Bali - The Longest Day of the Year




 accoustic nite, Jason Mraz, Bali, and this song.. whoaa, i wish i could have been there :'(
Selasa, 08 November 2011 0 komentar

50 Random Questions

1. Where were you 3 hours ago?
living room
2. Who are you in love with?
joseph
3. Have you ever eaten a crayon?
yep,when i was in kindergarten
4. Is there anything pink within 10 feet of you?
yes, a toiletries bag
5. When is the last time you went to the mall?
last saturday
6. Are you wearing socks right now?
no
7. Do you have a car worth over $2,000?
yes
8. When was the last time you drove out of town?
this afternoon,from office to home; west jakarta to depok, petamburan-cinere, about 2 hours long -____-
9. Have you been to the movies in the last 5 days?
no
10. Are you hot?
yes,i just did my nite workout :P
11. What was the last thing you had to drink?
aloe vera tea
12. What are you wearing right now?
kimono
13. Do you wash your car or let the car wash do it?
let the car wash do it
14. Last food that you ate?
tuna bread
15. Where were you last week at this time?
joseph's car <3
16. Have you bought any clothing items in the last week?
yes, some tops
17. When is the last time you ran?
a month ago with melissa..i do miss running around bukit cinere indah
18. What's the last sporting event you watched?
seagames; football match indonesia vs cambodia
19. What is your favorite animal?
samsons oyeeah :3
20. Your dream vacation?
LONDON
21. Last person's house you were in?
ka wida
22. Worst injury you've ever had?
thanks God ive never had any serious injury
23. Have you been in love?
yea
24. Do you miss anyone right now?
really do
25. Last play you saw?
easter play
26. What is your secret weapon to lure in the opposite sex?
being myself
27. What are your plans for tonight?
nite call with boyfriend
28. Who is the last person you sent a MySpace message or comment?
no one
29. Next trip you are going to take?
dont know, depend on my boss
30. Ever go to camp?
yes, GKI Cinere youth camp
31. Were you an honor roll student in school?
no
32. What do you want to know about the future?
will jakarta sink in 2025
33. Are you wearing any perfume or cologne?
yes
34. Are you due sometime this year for a doctor's visit?
yap
35. Where is your best friend?
cinere-dago bengkok-gunung malang
36. How is your best friend?
they are lovely
37. Do you have a tan?
since i was born
38. What are you listening to right now?
domino-sondre lerche
39. Do you collect anything?
no..but i did when i was child, everything with pooh on it
40. Who is the biggest gossiper you know?
infotainment
41. Last time you got stopped by a cop or pulled over?
last june at slipi
42. Have you ever drank your soda from a straw?
yes
43. What does your last text message say?
"spec tech accoustic wall treatment atau sound absorbing wall units" (to shelty)
44. Do you like hot sauce?
of course
45. Last time you took a shower?
7pm
46. Do you need to do laundry?
who dont
47. What is your heritage?
100% indonesian, bataknesse
48. Are you someone's best friend?
i am their best friend
49. Are you rich?
i dont go to sleep outside, i can eat and feel no hungry, i choose what clothes to wear, i buy medicine when im sick, i can share my happiness with other, i treat some who dont have..there are stil many many things to be grateful for.yes, im rich.
50. What were you doing at 12AM last night?
trying to call bf
0 komentar

Sweet November

Sara : Nelson do you want to be my November
Nelson : Yes
(from the movie Sweet November-2001)
On the movie, a whole November was really beautiful for both Sara and Nelson. The love did blossom and they experinced very happy times together.

There are many sweet things happened between the two,which make most of girls cry "ooo, sooo sweet, so envy" when seeing the film.

But from the very 1st November this year, I know my November is much much sweeter than Sara had.
The sweetest November i've ever had.

And this small lovely piece around my finger keeps me feeling like a princess,
wishing for a happily ever after.


Rabu, 02 November 2011 2 komentar

01.11.11


truer than true, you know that I'll always be there for you
that's what I had in mind
when I said I do



 
;